Selasa, 21 Februari 2012

secuil keluh kesahku

Dengan melodi kuimajinasikan
dalam syairku'
dengan sejenak membuka
kembali masa lalu'
dan mencari apa yang aku inginkan'
dgn menyimpan di memori hati dan
fikiranku'


tak ada yang tahu
bgaimana masa laluku,
tak ada yang tau
bgaimana imajinasiku
mereka hanya tau indahnya
syair yang tercipta,
tanpa melihat makna
dari syair masa laluku'

Tidak ada komentar:

Posting Komentar